Sabtu, 15 Maret 2014

5 Tanda Rumahmu Berhantu

Rumah tempat kita berteduh dan menyimpan semua keluh kesah kita, namun apa kita tahu, di rumah kita itu hanya kita saja yang tinggal? Apakah ada mahluk lain? Mahluk-mahluk lain seperti Neng Kunti, Kang Pocong, Mbak Susi Ngesot dan lain-lain.

Nah, ini dia tanda-tanda rumah kita berhantu atau tidaknya. Pada dasarnya mahluk-mahluk ini suka dengan tempat kotor, lembab, dan tak terurus. Entah apa yang menyebabkan mereka suka dengan tempat seperti itu, padahal mereka mahluk “Halus” yah sudahlah, mari kita simak tanda-tandanya di bawah ini. (Sumber)

Rumah Hantu

1. Perasaan aneh
Anda merasakan perasaan yang aneh saat berada di rumah. Merasa tidak tenang atau gelisah terus menerus. Atmosfer rumah anda terasa tebal atau berat.

2. Sering terdengar suara-suara aneh
Yang paling sering adalah suara ketukan- ketukan pada dinding rumah anda, kadang juga dapat terdengar langkah orang berjalan,berlari atau bahkan suara orang sedang mandi di kamar mandi. Tapi pastikan dulu, itu hantu atau kita yang lupa matikan keran

3. Tercium bau-bauan
Tercium bau-bauan seperti bau bunga, kemeyan, dupa, dan wangi-wangian. Dan jika tercium bau seperti kentang, itu biasanya Jenis hantu Genderuwo. Kalau berbau busuk, itu biasanya mahluk halus yang suka menggangu. Tapi kalau rumah kita dekat Tempat Pembuangan Sampah atau Pasar, bakal susah.

Ghost House

4. Benda bergerak sendiri
Benda-benda di rumah ada yang bergerak-gerak dengan sendirinya, bahkan berjatuhan tanpa sebab akibat yang jelas.

5. Binatang piaraan tampak gelisah
Anjing biasanya paling peka terhadap kehadiran mahluk halus, biasanya mereka melolong panjang, dan juga tiba-tiba meringkuk takut, itu tandanya mahluk halus yang sangarnya ngalahin si anjing, tapi jika anjing mengibaskan ekornya dan duduk tenang, biasanya mahluk halus ini sesuai namanya bersifat halus atau baik.

6. Penampakan
Yang terakhir ini yang paling menakutkan bagi sebagian orang, hmm… Termasuk saya, adalah penampakan langsung dari mahluk halus tersebut di hadapan kita. Dan wujud mereka pun beragam jika ingin menampakkan diri, yang paling ngetop di indonesia sih berupa, Kuntilanak, Kolongwewek, Gendruwo, Kakek-kakek/Nenek-nenek, Hantu kepala/Tanpa Kepala, dan tak lupa Pocong

Omah Medi

Setelah mengetahui tanda-tandanya. Mari kita bahas cara menangkalnya. Tentu saja dengan berdoa kepada Tuhan Yang Maha Esa. Dan ada juga cara lain, seperti yang di gunakan para leluhur dulu, ini dia cara menangkalnya.

Untuk mengusir hantu yang mengganggu rumah, banyak cara yang dilakukan orang tergantung kepercayaannya. Namun yang terpenting tentunya kita harus selalu yakin bahwa Allah akan selalu memberikan perlindungan kepada kita. Menurut orang tua jaman dulu, ada cara efektif mengusir hantu khususnya kuntilanak, yakni dengan menebar bubuk cabe merah kering yang telah dijemur di sekeliling rumah atau di tempat biasanya hantu itu muncul.

Bisa juga dengan menaburkan garam, tapi yang dipakai bukan garam beryodium. Garam ini dijual di pedagang bunga rampe, menyan, dan bahan untuk sesajen. Namanya garam gosro atau garam kasar. Biasanya garam gosro ini sering dipakai ritual, sehingga dijual di pedagang bunga 7 rupa _SeremCuy_

Oke guys, semoga bisa menambah pengetahuan kita semua, ya walau ini bukan ilmu pasti, tapi tak ada salahnya untuk tahu. Intinya dekatkan diri pada sang pencipta

0 komentar :


Kas kus

Only


:ilovekaskus

:iloveindonesia

:kiss

:maho


:najis

:nosara

:marah


:berduka


:malu:

:ngakak

:repost:

:repost2:


:sup2:

:cendolbig

:batabig

:recsel



:takut

:ngacir2:

:shakehand2:

:bingung


:cekpm

:cd

:hammer

:peluk



:toast

:hoax:

:cystg

:dp


:selamat

:thumbup

:2thumbup

:angel


:matabelo


:mewek:

:request

:babyboy:


:babyboy1:

:babymaho

:babyboy2:

:babygirl


:sorry


:kr:

:travel

:nohope


:kimpoi

:ngacir:

:ultah

:salahkamar


:rate5

:cool


:bola


by Pak to


:mewek2:

:rate-5

:supermaho

:4L4Y


:hoax2:


:nyimak

:hotrit

:sungkem


:cektkp

:hope

:Pertamax

:thxmomod


:laper


:siul

:2malu:

:ngintip


:hny

:cendolnya


by mister darvus


:maintenis:


:maintenis2:

:soccer

:devil


:kr2:

:sunny

Posting Komentar

Subscribe : Adi septia

Total Tayangan Halaman

VISITOR

Flag Counter

Buku tamu

<
>

iklan

Blog Archive

Mouse

Night Diamond - Vertical Resize

Life Traffic Feed